SMPMUHDUTA

Mahasiswa Kedokteran UMS Gelar Seminar Kesehatan Remaja, Fokus pada Pubertas Sehat di SMP Muhduta

Kartasura, 5 Januari 2026 – Dalam upaya meningkatkan pemahaman kesehatan reproduksi di kalangan remaja, mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menyelenggarakan seminar edukatif dengan tema “Pubertas Sehat Sebagai Tahap Awal Perkembangan Remaja”. Kegiatan ini diadakan pada hari Senin, 5 Januari 2026, di SMP Muhammadiyah 2 Kartasura (Muhduta), dan diikuti oleh puluhan siswa kelas VII, VIII, dan […]

Mahasiswa Kedokteran UMS Gelar Seminar Kesehatan Remaja, Fokus pada Pubertas Sehat di SMP Muhduta Read More »

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Gelar Outing Class di Umbul Manten

Kartasura — SMP Muhammadiyah 2 Kartasura melaksanakan kegiatan outing class bertajuk Springside Biodiversity Quest: Menemukan Keanekaragaman Hayati di Sekitar Umbul Manten pada Kamis (18/12/2025). Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh siswa dan melibatkan seluruh guru serta kepala sekolah. Outing class ini dilaksanakan di kawasan Umbul Manten dengan tujuan memberikan pembelajaran edukatif melalui observasi alam sekaligus sebagai

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Gelar Outing Class di Umbul Manten Read More »

TIGA HARI PENUH AKSI, CLASS MEETING SMP MUHAMMADIYAH 2 KARTASURA SAJIKAN EDUKASI, OLAHRAGA, DAN SENI

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura menyelenggarakan kegiatan class meeting selama tiga hari, yakni 15–17 Desember 2025, dengan melibatkan seluruh murid kelas VII, VIII, dan IX. Kegiatan yang bertema “ Bersinergi Dalam Kreasi, Berlari Menuju Prestasi ” ini dilaksanakan setelah Asesmen Sumatif Akhir Semester Gasal dan diisi dengan berbagai lomba edukatif, olahraga, serta seni guna mengembangkan minat,

TIGA HARI PENUH AKSI, CLASS MEETING SMP MUHAMMADIYAH 2 KARTASURA SAJIKAN EDUKASI, OLAHRAGA, DAN SENI Read More »

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Gelar Pengabdian Masyarakat Berbasis Masjid

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura melaksanakan kegiatan Pengabdian Masyarakat Berbasis Masjid sebagai bagian dari program pengembangan karakter peserta didik. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat dan Sabtu, 12–13 Desember 2025, bertempat di 10 masjid yang berada di area Makamhaji. Kegiatan ini melibatkan para peserta didik yang didampingi oleh guru. Melalui program ini, siswa tidak hanya belajar di

SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Gelar Pengabdian Masyarakat Berbasis Masjid Read More »

SMP Muhduta Gelar Parade Milad ke-113 Muhammadiyah

Kartasura, 21 November 2025 – Dalam rangka memperingati Milad ke-113 Muhammadiyah, Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah 2 Kartasura (Muhduta) menggelar parade jalan kaki keliling Kelurahan Makamhaji, Kartasura, Sukoharjo pada Jumat pagi (21/11/2025). Acara yang penuh semangat ini secara resmi dibuka oleh Kepala Sekolah, Mujibuddakwah, M.Pd. Parade yang melibatkan seluruh siswa, guru, dan staf karyawan ini bertujuan

SMP Muhduta Gelar Parade Milad ke-113 Muhammadiyah Read More »

Siswa SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Meriahkan Exhibition di Taman Budaya Jawa Tengah

Surakarta, 11 November 2025Sebanyak 43 siswa SMP Muhammadiyah 2 Kartasura*bersama *7 guru pendamping mengikuti kegiatan exhibition edukatif yang diselenggarakan di Taman Budaya Jawa Tengah, Surakarta. Kegiatan ini berlangsung meriah dan sarat nilai edukatif, menghadirkan perpaduan antara seni, budaya, dan pembelajaran karakter bagi peserta didik. Acara dimulai dengan registrasi pesertayang dibuka pada pagi hari, kemudian dilanjutkan

Siswa SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Meriahkan Exhibition di Taman Budaya Jawa Tengah Read More »

Siswa Antusias Ikuti Outing Class di Balaikota Surakarta

Surakarta, 22 Oktober 2025 — Sebanyak 43 siswa bersama 7 guru pendamping mengikuti kegiatan outing class edukatif di Balaikota Surakarta. Kegiatan ini bertujuan untuk memperluas wawasan peserta didik tentang pemerintahan daerah serta menumbuhkan rasa cinta terhadap kota tempat mereka tinggal. Rangkaian kegiatan dimulai dengan kunjungan ke Gelar Inovasi Perangkat Daerah Kota Surakarta yang sedang berlangsung

Siswa Antusias Ikuti Outing Class di Balaikota Surakarta Read More »

Siswa SMP Muhduta Wujudkan Kreativitas dan Kepedulian Lingkungan melalui Project Barang Bekas

Surakarta, 26 September 2025 – Suasana Sekolah Menengah Pertama Muhammadiyah 2 (SMP Muhduta) tampak berbeda dari biasanya pada Jumat pagi itu. Alih-alih duduk mendengarkan pelajaran di kelas, para siswa justru sibuk menggunting, mengelem, dan mengecat di halaman sekolah. Mereka sedang menjalani “Project Kreativitas Barang Bekas”, sebuah inisiatif yang bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai cinta lingkungan dan mengasah

Siswa SMP Muhduta Wujudkan Kreativitas dan Kepedulian Lingkungan melalui Project Barang Bekas Read More »

Jalan-jalan Kota Solo: SMP Muhduta Gali Sejarah Melalui Outing Class

Solo, 18 September 2025 – Sebanyak 41 siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah 2 Kartasura (Muhduta) mengikuti kegiatan outing class dengan tema “Jalan-jalan Kota Solo: Menelusuri Jejak Sejarah dan Budaya”. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis, 18 September 2025 ini, bertujuan untuk memberikan pembelajaran sejarah dan budaya secara langsung di luar ruangan kelas. Rombongan siswa didampingi oleh

Jalan-jalan Kota Solo: SMP Muhduta Gali Sejarah Melalui Outing Class Read More »

Serunya Belajar Sambil Bermain di Taman Balekambang Solo

Solo, 30 Agustus 2025 – Suasana Taman Balekambang Solo tampak ramai dan penuh keceriaan ketika murid-murid SMP Muhammadiyah 2 Kartasura melaksanakan kegiatan outing class pada Sabtu (30/8). Didampingi para guru, mereka mengikuti rangkaian kegiatan edukatif sekaligus rekreatif dengan penuh antusiasme. Kegiatan dimulai dengan menjelajahi area taman, termasuk melihat langsung hewan rusa yang menjadi ikon Taman

Serunya Belajar Sambil Bermain di Taman Balekambang Solo Read More »